Dalam pembahasan ini saya akan menjelaskan tentang KORUPSI di Indonesia. Mungkin kata Korupsi sudah tidak asing lagi terdengar di telinga kita. Maraknya kasus korupsi di indonesia ini membuat para pemuda serta warga negara indonesia menjadi muak. Perilaku korupsi yang di lakukan oleh pejabat di Indonesia ini sudah banyak meresahkan warga dan banyak merugikan warga-warga yang kurang mampu. Tingkat Korupsi di indonesia sudah menjamur kemana-mana, dari mulai daerah,kota,kabupaten, dll. Hal ini disebabkan oleh ke tidak jujuran para pejabat serta lemahnya penegakan Hukum di Indonesia. Coba anda bayangkan, orang yang terlibat kasus korupsi ini kebanyakan di hukum dengan Hukuman yang bisa dikatakan sangat ringan. Hal ini diakibatkan karena adanya sogokan terhadap haki-hakim yang tidak bertanggung jawab. Banyak sekali dampak-dampak merugikan warga negara, terutama yang kurang mampu. Salah satu contoh adalah:
1. Kemiskinan masih merajarela di tanah air
2. Kesejahtraan rakyat belum bisa di nikmati oleh rakyat Indonesia
3. Fasilitas Pendidikan belum sepenuhnya di nikmati oleh rakyat Indonesia,
Upaya Korupsi sudah banyak dilakukan di tanah air ini, salah satunya adalah program pendidikan korupsi sejak, salah satunya adalah kantin kejujuran. Kantin kejujuran ini salah satu upaya untuk memberantas korupsi, yang dilakukan oleh sekolah yang ternama di kota Sukabumi, yaitu SMA Negri 1 Kota Sukabumi. Program ini menghimbau kepada masyarakat indonesia untuk memberantas korupsi sejek dini, serta membuat para pemuda Indonesia supaya bisa berprilaku JUJUR.
sumber: google
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar